PENGARUH PEOPLE, PROCESS DAN PHYSICAL EVIDENCE TERHADAP KEPUTUSAN MELAKUKAN JASA KREDIT DI PERUSAHAAN LEASING FIF GROUP ASTRA CABANG PADANG

Tri Muhadi Putra, Tri Muhadi Putra and Rika Desiyanti, S.E, M.Si, Rika Desiyanti, S.E, M.Si and Mery Trianita, S.E., M.M, Mery Trianita, S.E., M.M (2015) PENGARUH PEOPLE, PROCESS DAN PHYSICAL EVIDENCE TERHADAP KEPUTUSAN MELAKUKAN JASA KREDIT DI PERUSAHAAN LEASING FIF GROUP ASTRA CABANG PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[thumbnail of 1.COVER.doc] Text
1.COVER.doc

Download (229kB)
[thumbnail of 2 PERSETUJUAN SKRIPSI.doc] Text
2 PERSETUJUAN SKRIPSI.doc

Download (32kB)
[thumbnail of 3 LEMBAR PERSEMBAHAN.doc] Text
3 LEMBAR PERSEMBAHAN.doc

Download (39kB)
[thumbnail of 4 KATA PENGANTAR.doc] Text
4 KATA PENGANTAR.doc

Download (32kB)
[thumbnail of 5 PERNYATAAN.docx] Text
5 PERNYATAAN.docx

Download (18kB)
[thumbnail of 6 ABSTRAK bahasa indonesia dan inggris.docx] Text
6 ABSTRAK bahasa indonesia dan inggris.docx

Download (22kB)
[thumbnail of 7 DAFTAR ISI.docx] Text
7 DAFTAR ISI.docx

Download (27kB)
[thumbnail of 8 DAFTAR TABEL & GAMBAR.docx] Text
8 DAFTAR TABEL & GAMBAR.docx

Download (17kB)
[thumbnail of 9 BAB I II III.docx] Text
9 BAB I II III.docx
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[thumbnail of 10 BAB IV V.docx] Text
10 BAB IV V.docx
Restricted to Repository staff only

Download (99kB)
[thumbnail of 11 DAFTAR PUSTAKA.docx] Text
11 DAFTAR PUSTAKA.docx

Download (19kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh people, process dan physical evidence terhadap keputusan melakukan jasa kredit di perusahaan leasing FIF Group Astra Cabang padang. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Sampel yang digunakan sebanyak 180 responden. Jenis data yang digunakan adalah data primer melalui kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Pengujian hipotesis dengan menggunakan uji statistik t -test untuk membuktikan pengaruh people, process dan physical evidence terhadap keputusan melakukan jasa kredit di perusahaan leasing FIF Group Astra Cabang padang . Hasil penelitian ini menemukan bahwa people, process dan physical evidence memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan melakukan jasa kredit di FIF Group Astra Cabang Padang. Saran peneliti untuk perusahaan agar tetap meningkatkan kinerja dari people atau karyawan karena dari pengujian deskriptif penelitian masih ada kelemahan karyawan dalam menepati janji terhadap nasabah yang mana sangat berpengaruh terhadap keputusan nasabah untuk melakukan jasa kredit. Selain itu peneliti juga menyarankan kepada pihak perusahaan untuk meningkatkan sistem process dari berkredit dan juga tampilan fisik karena di dalam penelitian ini process dan physical evidence dari perusahaan FIF Group Astra cabang masih di kategorikan cukup baik.
Kata Kunci : People, Process, Physical Evidence, Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Iswandi Iswandi
Date Deposited: 13 Jan 2026 03:33
Last Modified: 13 Jan 2026 03:33
URI: http://repository.bunghatta.ac.id/id/eprint/2247

Actions (login required)

View Item
View Item