Putri, Intan Winarsih and Listiana, Sri Mulatsih and Dahliana, Kamener (2025) PENGARUH KNOWLEDGE SHARING DAN PERSON-ORGANIZATION FIT DALAM MENINGKATKAN INNOVATIVE WORK BEHAVIOR: PERAN PEMBERDAYAAN PSIKOLOGIS SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi Pada Dinas Pekerjaan Umum Dan Penataan Ruang Kabupaten Pasaman Barat). Masters thesis, Universitas Bung Hatta.
![COVER, HALAMAN PERSETUJUAN, PENGESAHAN, ABSTRAK, DAFTAR ISI, dan BAB I PENDAHULUAN.pdf [thumbnail of COVER, HALAMAN PERSETUJUAN, PENGESAHAN, ABSTRAK, DAFTAR ISI, dan BAB I PENDAHULUAN.pdf]](http://repository.bunghatta.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
COVER, HALAMAN PERSETUJUAN, PENGESAHAN, ABSTRAK, DAFTAR ISI, dan BAB I PENDAHULUAN.pdf
Download (2MB)
![BAB V KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf [thumbnail of BAB V KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf]](http://repository.bunghatta.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
BAB V KESIMPULAN SARAN DAN DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (267kB)
![FULL TEXT TESIS.pdf [thumbnail of FULL TEXT TESIS.pdf]](http://repository.bunghatta.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
FULL TEXT TESIS.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh antara knowledge sharing dan person-organization fit dalam meningkatkan innovative work behavior dengan pemberdayaan psikologis sebagai variabel mediasi. Responden penelitian adalah Aparatur Sipil Negara pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Pasaman Barat yang berjumlah 66 orang, dengan teknik pengambilan sampel menggunakan metode sensus. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner dengan pengukuran variabel menggunakan skala Likert 5 poin. Analisis data dilakukan dengan bantuan perangkat lunak SmartPLS versi 3.2.9. Hasil penelitian menunjukkan bahwa knowledge sharing berpengaruh positif dan signifikan terhadap innovative work behavior, begitu pula person-organization fit yang berpengaruh positif dan signifikan terhadap innovative work behavior. Selain itu, knowledge sharing dan person-organization fit terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap pemberdayaan psikologis. Pemberdayaan psikologis juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap innovative work behavior. Namun, pemberdayaan psikologis tidak berperan sebagai mediator dalam hubungan antara knowledge sharing dan innovative work behavior, tetapi berperan memediasi hubungan antara person-organization fit dan innovative work behavior.
Kata Kunci: Innovatine work behavior, knowledge sharing, person-organization fit, pemberdayaan psikologis
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Sains Manajemen |
Depositing User: | Magister Manajemen FEB |
Date Deposited: | 26 Sep 2025 01:12 |
Last Modified: | 26 Sep 2025 01:12 |
URI: | http://repository.bunghatta.ac.id/id/eprint/1951 |