Noval Septiade, Noval Septiade and Ice Kamela, S.E, M.M, Ice Kamela, S.E, M.M and Dra. Hj Yulihar Mukhtar, MSi, Dra. Hj Yulihar Mukhtar, MSi (2015) PENGARUH IKLAN, HARGA DAN KUALITAS PRODUK TEHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA NEW V-IXION KS DI YAMAHA SENTRAL KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.
SKRIPSI NOVAL SEPTIADE.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh iklan, harga, dan kualitas
produk pada keputusan pembelian sepeda motor Yamaha New V-ixion Ks di
Yamaha Sentral kota Padang. Sampel dalam penelitian ini konsumen yang telah
membeli dan menggunakan sepeda motor Yamaha New V-ixion Ks di Yamaha
Sentral kota Padang adalah delapan puluh responden. Teknik pengambilan sampel
adalah accidental sampling. Data yang digunakan adalah data primer melalui
kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier
berganda. Menguji hipotesis dengan menggunakan uji statistik T-test. Hasil
penelitian ini menemukan bahwa iklan, dan harga berpengaruh positif dan
signifikan terhadap keputusan pembelian. Sementara kualitas produk yang
berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian sepeda
motor Yamaha New V-ixion Ks di Yamaha Sentral kota Padang. Disarankan
kepada perusahaan sepeda motor Yamaha memperhatikan kualitas produk dan
manfaat yang diterima konsumen.
Kata kunci: Iklan, Harga, Kualitas Produk dan Keputusan Pembelian.
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
|---|---|
| Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
| Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan |
| Depositing User: | Iswandi Iswandi |
| Date Deposited: | 12 Jan 2026 08:24 |
| Last Modified: | 12 Jan 2026 08:24 |
| URI: | http://repository.bunghatta.ac.id/id/eprint/2224 |
