PENGARUH DIMENSI ATRIBUT PRODUK TERHADAP SIKAP KONSUMEN PADA PRODUK LUWAK WHITE KOFFIE DI KOTA PADANG

MUSTOFA HUSEIN, MUSTOFA HUSEIN and Dahliana Kamener,BS.,MBA.,PhD, Dahliana and Irda, Irda.,SE.MA (2015) PENGARUH DIMENSI ATRIBUT PRODUK TERHADAP SIKAP KONSUMEN PADA PRODUK LUWAK WHITE KOFFIE DI KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Bung Hatta.

[thumbnail of gabung ucok.docx] Text
gabung ucok.docx
Restricted to Repository staff only

Download (427kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dimensi atribut produk terhadap sikap konsumen pada produk luwak white koffie di kota padang. Sampel dalam penelitian ini adalah konsumen yang membeli serta mengkonsumsiproduk luwak white Koffie di Kota Padang yang berjumlah 138 responden. Jenis data yang digunakan adalah data primer melalui penyebaran kuesioner. Metode analisa data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Uji hipotesis dengan menggunakan uji T-test statistik untuk membuktikan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara parsial atau individu.
Hasil penelitian ini menemukan bahwa merek, mutu atau kualitas produk serta kemasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap sikap konsumen pada produk luwak white koffie di Kota Padang. Sedangkan label berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap sikap konsumen pada produk luwak white koffie di Kota Padang.

Kata Kunci : atribut produk, sikap konsumen

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Iswandi Iswandi
Date Deposited: 12 Jan 2026 02:30
Last Modified: 12 Jan 2026 02:30
URI: http://repository.bunghatta.ac.id/id/eprint/2179

Actions (login required)

View Item
View Item